Berawal dari Peristiwa yang Meluluhlantakkan Itu

PROFIL, JPIC OFM Indonesia - Tsunami 1992 menghan­curkan usaha Victor, yang akrab disapa baba Akong, sebagai pengusaha nener di Maumere. Kehancuran yang disebabkan tsunami,...

Eksistensi Dunia dalam Mitos Timur Tengah dan Kosmologi Perjanjian Lama

Oleh: Yohanes Wahyu Prasetyo OFM 1. Pengantar Bangsa Israel mempunyai pemahaman unik mengenai Allah. Hal ini terlihat melalui cara bangsa Israel memandang raja, penciptaan, kejatuhan, dan...

Teologi Fransiskan: Kristus untuk Semua Ciptaan                  

Masa Liturgi baru dalam Gereja Katolik, yaitu Masa Penciptaan telah di mulai pada hari ini, 1 September dan puncaknya pada Perayaan Pesta St. Fransiskus...

Menteri LHK: Kesadaran Lingkungan Masyarakat Indonesia Rendah

JAKARTA, JPIC OFM Indonesia, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Kabinet Kerja Dr. Ir. Siti Nurbaya Bakar, M.Sc. menilai kesadaran lingkungan masyarakat Indonesia rendah. Hal...

Rosario Laudato Si’

Saudara dan saudari terkasih, semoga Tuhan memberimu damai. Di tengah ancaman pandemi Covid 19, pada tahun ini tepatnya pada 20 Mei 2020, ensiklik Laudato Si’ genap berusia...

Tanggapan J. Rawls Terhadap Rasionalitas I. Kant

Oleh: Yohanes Wahyu Prasetyo OFM Menurut Immanuel Kant (1724-1804), manusia merupakan makhluk rasional yang menghendaki hukum untuk membatasi kebebasan. Terkait hal ini, dibutuhkan pemimpin yang...

OTONOMI DAN SOLIDARITAS DALAM ETIKA DISKURSUS JÜRGEN HABERMAS

Oleh: Yohanes Wahyu Prasetyo OFM (Ketua Bidang Animasi JPIC OFM Indonesia—Magister Filsafat STF Driyarkara Jakarta) PENGANTAR Balsamiq Mockups Crack Teori moral Jürgen Habermas dikenal dengan nama etika diskursus...

Menatap Panggung Politik 2018 – 2019

Oleh: Sdr. Alsis Goa, OFM, Direktur JPIC OFM Indonesia Pelajaran Ibu kota Indonesia sebagai salah satu negara demokrasi terbesar ketiga di dunia, setelah Amerika Serikat dan India,...

Masyarakat Adat Pertegas Tolak Investasi Garam Malaka

Jpicofmindonesia.com - Polemik investasi garam di Kabupaten Malaka, NTT terus berlanjut. Masyarakat adat lingkar lokasi tambak garam kembali menegaskan sikapnya menolak kehadiran tambak garam...

TEOLOGI PEMBEBASAN (I)

Pengantar             Ketiadakadilan, kemiskinan, dan marginalisasi terhadap bagitu banyak orang dan kelompok tertentu saat ini, termasuk di Indonesia, membutuhkan refleksi, diskusi, tanggapan dan tindakan konkret...

ARTIKEL TERBARU

BANYAK DIBACA